Pembangunan Sarana Dan Prasarana Desa Tangkil Berjalan Baik

Pembangunan Sarana Dan Prasarana Desa Tangkil Berjalan Baik

Smallest Font
Largest Font

Citeureup – BogorBagus.Com – Pembangunan turap (pondasi penahan tanah) sepanjang 100m dengan tinggi 1,5m Desa Tangkil Kecamatan Citeureup Bogor, salah satu pekerjaan sarana dan prasarana berjalan dengan baik dan telah di tinjau langsung oleh petugas dari Kasi pembangunan Eko dan ade, Kamis (17/11/16)

Pekerjaan dimulai dari tanggal 11 sampai dengan tanggal 20 Nopember 2016.

Pejabat sementara Kades Tangkil Aman Rusmana ketika ditemui BogorBagus.Com menuturkan ” Saya mengucapkan trimakasi kepada Ketua LPM (Lembaga Pemasyarakatan Desa) dan BPD (Badan Pengawasan Desa) yg juga turut serta dan bahu membahu dalam acara pembngunan ini, sehingga pembngunan lancar tanpa kendala apapun” tuturnya .

“Dengan adanya pembangunan yang di lakukan di wilayahnya sangat membatu masyarakat yang tidak bekerja dapat ikut serta bekerja” pungkasnya.

Ketika ditanyakan oleh BogorBagus.Com mengenai dananya “Pembiayaan ini murni dari Dana Desa (DD).” sambung Rusmana

Umar salah satu warga juga selaku pemuda di wilayah tersebut menuturkan Sangat senang dengan adanya pembagunan di wilayahnya hingga dapat memperbaiki dan memperindah lingkungannya serta terimakasi kepada aparatur Desa yang sangat memeperhatikan lingkungannya dan tidak memperhatikan diri nya sendiri, pokoke puas lah….” tuturnya sambil tertawa (arif)

Editors Team
Daisy Floren
Daisy Floren
admin Author

What's Your Reaction?

  • Like
    0
    Like
  • Dislike
    0
    Dislike
  • Funny
    0
    Funny
  • Angry
    0
    Angry
  • Sad
    0
    Sad
  • Wow
    0
    Wow